Barcelona Pecundangi Tottenham 4-2, Napoli Tekuk Liverpool

Editor: Mahadeva WS

Lionel Messi mencetak 2 gol ke gawang Tottenham di Stadion Wembley, Kamis pagi. Foto: fcbarcelona.com /Sodik

Pada menit 67, Griezmann kembali mencatatkan namanya di papan skor dan kembali membuat Atletico unggul. Jelang bubar, Koke giliran yang mencetak gol sekaligus menutup laga dengan skor akhir 3-1. Borussia Dortmund yang berada satu grup dengan Atletico, juga menang atas lawannya Monaco. Dortmund menang dengan skor sempurna 3-0.

Trigol Dortmund masing-masing dicetak Jacob Bruun Larsen, Francisco Alcacer, dan Marco Reus. Hasil laga Liga Champions lainnya, PSV Eindhoven menang 1-2 atas Inter Milan, Paris Saint Germain menang 6-1 atas FK Crvena Zvezda, Lokomotiv Moskow kalah 0-1 dari Schalke 04, dan FC Porto menang 1-0 Galatasaray.

Lihat juga...