Marak DBD, Warga Lebak Diminta Optimalkan Pencegahan

Pihaknya juga memaksimalkan sosialisasi dan penyuluhan pencegahan DBD kepada berbagai elemen masyarakat juga kalangan pelajar.

Begitu juga pihaknya bergerak cepat jika ada penemuan DBD untuk dilakukan penelitian epidemiologi oleh petugas kesehatan.

“Jika ditemukan positif terjangkit DBD tentu kami akan melakukan pengasapan,” katanya. (Ant)

Lihat juga...