Memahami Empat Pilar Bernegara Lewat ‘Sekolah Politik’

Berbicara soal Pancasila, pemahaman dan implementasinya, lanjut Ma’ruf Cahyono, adalah sesuatu yang tidak berat bahkan sederhana dalam tataran implementasinya. Menurut Ma’ruf, Pancasila sudah ada inheren dalam diri setiap kita warga negara Indonesia.

Nilai-nilai yang memang sudah manivest bagi bangsa Indonesia kemudian digali kembali oleh Bung Karno dan para pendiri bangsa lainnya menjadi bentuknya yang sekarang menjadi lima prinsip dasar bernegara yang diberi nama Pancasila.

“Oleh karena itu memulai dari menjadi generasi milenial yang ramah, sopan, menghormati guru dan orangtua, selalu tersenyum, santun, toleran, memberikan rasa nyaman pada orang lain dan selalu menjadi sosok inspiratif bagi lainnya,” katanya. (Ant)

Lihat juga...