Memahami Posisi Istimewa Matahari, Equinox Maret
Editor: Makmun Hidayat
Founder Langit Selatan Avivah memaparkan bahwa konjungsi merupakan equinox pada bulan Maret ini merupakan vernal equinox.
“Disebutnya vernal equinox artinya titik balik musim semi, artinya menandai awalnya musim semi bagi belahan dunia bagian utara. Sementara bagi belahan Bumi selatan, ini merupakan penanda awal musim gugur,” kata Avivah saat dihubungi terpisah.
Bagi yang mengalami empat musim, lanjut Avivah, posisi equinox dan solstice akan menjadi penandatanganan pergantian musim.
“Kalau sekarang musim semi, maka musim panas akan terjadi pada saat solstice, yaitu pada Juni 2020,” pungkasnya.