PM Swedia Yakin Strategi Corona yang Dipilih Sudah Tepat
Lofven juga mempertahankan keputusan Badan Kesehatan Masyarakat untuk tidak mewajibkan penggunaan masker wajah seperti yang dilakukan banyak negara Eropa, untuk melawan virus itu.
“Apa yang mereka katakan, dan apa yang secara mutlak saya yakini, adalah bahwa mereka tak dapat menjadi alat yang kami gunakan,” kata Lofven.
“Apa yang masih penting adalah jaga jarak sosial, pengujian dan pelacakan. Semua itu harus jadi fokus utama kami untuk mengurangi infeksi,” ujarnya pula. [Ant]