Pemkot Palu Intensifkan Razia Pengguna Jalan Langgar Prokes

Artinya petugas masih memberikan kesempatan bagi masyarakat yang terbukti tidak mematuhi protokol kesehatan saat razia digelar untuk tidak lagi mengulangi kesalahan mereka (tidak menggunakan masker).

Tetapi, kata Wali Kota Sigit, pekan berikutnya, tidak ada lagi yang namanya toleransi bagi para pelanggar protokol kesehatan langsung di tindak tegas sesuai dengan aturan yang berlaku.

Kota Palu termasuk salah satu daerah di Provinsi Sulteng yang angka kasus positif COVID-19 dalam beberapa hari terakhir ini bertambah.

Ada sejumlah daerah di Sulteng yang menjadi perhatian serius pemerintah karena angka pasien terkonfirmasi positif COVID-19 meningkat antara lain Palu, Donggala, Sigi dan Morowali. (Ant)

Lihat juga...