Mengolah Kopi jadi Ragam Produk Bisnis
Redaktur: Satmoko Budi Santoso
Tapi, masa pandemi tentu semua berubah total. Ia berharap, pemerintah benar-benar memiliki kesungguhan dalam membantu Usaha Kecil Menengah (UKM).
“Pemerintah harus membantu UKM dengan cara membeli produk-produk kami pelaku UMKM, bukan membeli produk perusahaan-perusahaan besar,” tandasnya.
Eni mengaku, sangat berterima kasih kepada Pemerintah Kota Bekasi yang selama ini telah menunjukkan komitmen untuk membantu UKM dengan cara membeli produk mereka.