Hidrografi sebagai Referensi Akademik di Pendidikan Angkatan Laut, Penting
Editor: Makmun Hidayat
“Harapannya bukan hanya untuk AAL tapi juga bisa bermanfaat bagi akademi lainnya. Sehingga manfaatnya bisa untuk internal organisasi dan untuk kemanfaatan secara nasional,” ucapnya dalam acara yang sama.
Pembaharuan teknik pengajaran akan membantu para taruna untuk lebih memahami posisi Indonesia dalam geopolitik wilayah terkini.
“Apa yang menjadi materi 10 tahun lalu, sudah berbeda dengan apa yang ada saat ini. Darimana update-nya? Ya dari penelitian. Penelitian ini akan menghadirkan pengajaran yang sesuai dengan zaman,” pungkasnya.