Koperasi SHS Mandiri Konsisten Bantu UMKM di DCML Krambilsawit

Editor: Makmun Hidayat

Meski adanya pandemi berimplikasi pada progres atau perkembangan usaha warga yang cenderung stagnan, namun Antono yakin jika warga desa bisa bangkit kembali dalam waktu dekat ini. Pasalnya dengan bantuan akses modal usaha dari koperasi, sejumlah warga kini terbukti mulai kembali beraktivitas menjalankan usahanya kembali.

Yakni dengan membuka kembali berbagai usaha di luar wilayah desa. Mengingat selama ini sebagian besar warga Desa Krambilsawit merupakan masyarakat perantau yang biasa menjalankan usaha baik itu berjualan makanan ataupun produk lainnya di berbagai wilayah kota. Mulai dari DI Yogyakarta, Jawa Tengah, Jawa Barat bahkan hingga DKI Jakarta.

Lihat juga...