Bendungan Peninggalan Soeharto 4: Sigura Gura, Riam Kanan, Batujai

Editor: Koko Triarko

Namun akibat tingginya sedimentasi yang masuk ke dalam bendungan, manfaat bendungan untuk irigasi kian hari kian berkurang menjadi seluas 2.426 hektare.

Menampung lima aliran sungai, Bendungan Batujai ini bisa mengatur debit puncak banjir.

Dari 1.332 meter kubik per detik menjadi 764 meter kubik per detik, atau bisa mereduksi banjir sebesar 568 meter kubik per detik.

Pada awalnya, Bendungan Batujai untuk kepentingan irigasi pertanian, namun saat ini juga untuk berbagai keperluan seperti sumber air bersih dan pariwisata.

Lihat juga...