KUD Sahabat Damandiri Samiran studi banding ke Jogja

Editor: Koko Triarko

Sementara objek wisata Pinus Pengger dipilih karena merupakan salah satu objek wisata alam yang dikembangkan dengan mengedepankan keterlibatan masyarakat sekitar. Termasuk penyediaan homestay-homestay milik warga desa.

“Objek wisata yang kita kembangkan di desa Samiran selama ini kan berbasis wisata alam dan keluarga. Sehingga kita juga memilih objek wisata serupa untuk studi banding,” ujar Bayu, menerangkan.

Menurut Bayu, dengan kesamaan itu harapannya ada yang bisa diambil untuk diterapkan dan dikembangkan di desa Samiran.

Lihat juga...