Pada peringatan HUT TNI ke-76, yang jatuh pada 5 Oktober 2021, sebanyak 112 Alat Utama Sistem Persenjataan (alutsista) TNI akan digelar di sekitar Istana Merdeka. Alat persenjataan milik TNI tersebut akan digelar di sepanjang Jalan Merdeka…
Anggota Komisi I DPR RI Farah Puteri Nahlia meminta pemerintah khususnya Kementerian Pertahanan (Kemhan) mengevaluasi seluruh alat utama sistem senjata (Alutsista) tua yang masih digunakan, setelah kejadian kapal selam buatan tahun 1980-an…
Airpower atau kekuatan udara menjadi penentu kemenangan dalam hampir setiap konflik modern di dunia. Dalam sejarah peperangan modern, menunjukan kekuatan udara menjadi game changer di medan pertempuran.
Efektivitas pertahanan negara turut ditentukan juga oleh teknologi dan kemampuan industri pertahanan dalam memenuhi kebutuhan pengadaan dan pemeliharaan qlat utama sistem senjata (Alutsista) dan non-autsista.
Perseroan Terbatas Dirgantara Indonesia (PT DI), menyerahkan satu unit helikopter Bell 412EPI kepada Mabes TNI Angkatan Darat (TNI AD). Helikopter tersebut merupakan pesanan Kementerian Pertahanan.
Ada pun alutsista TNI yang dikirim, yaitu kapal rumah sakit apung KRI dr. Soeharso 990 dan KRI Teluk Ende 517, Cassa NC 212-200 dan Aviocar U-6207 berada di Mamuju, 1 pesawat Boeing 737 dari Skadron Udara 5 Lanud Hasanuddin, 2 pesawat…