Mainkan KPK sampai Ambyar
Dialah J.S. Badudu atau Jus Badudu, profesor linguistika, Universitas Pajajaran, Bandung. Dialah perawat, pengawal dan pengajar Bahasa Indonesia di TVRI, era 1970-an. Peletak dasar ungkapan "Gunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar."…