Koperasi Bantar Agung Hentikan Sementara Perekrutan Anggota Baru
Koperasi yang baru memasuki tahun ke dua ini, sejak awal mampu mempertahankan NPL di bawah 1 persen. Bahkan pada satu tahun pertama pandemi Covid-19 berlangsung, NLP di Koperasi Bantar Agung tetap bertahan pada angka 0,03 persen. Namun saat…