Barongsai dan Ondel-ondel Meriahkan Cap Go Meh di Bekasi
Ribuan peserta pawai berjalan mengitari beberapa ruas jalan, seperti jalan Perjuangan, di depan stasiun bekasi, Jalan Kartini, Jalan Agus Salim dan kembali lagi di Kelenteng Hok Lay Kiong.