Browsing Tag: "basabasi"

basabasi

Dendam dari Liang Lahat

Rada sempoyongan seperti mabuk dia menyusuri jalan setapak yang bersisian dengan sungai kecil. Dia berjalan sambil menahan perutnya yang keroncongan.

Suatu Sore pada Bulan Oktober

Ia terus kepikiran, di mana melalui pesan whatsapp akhir-akhir ini, beberapa nomor tak dikenal sangat rajin memprospek Sere, salah satunya menawarkan bisnis multi level marketing.

Penebusan

Adamir tertawa. Rayen bersungut-sungut. “Apa kubilang, kau memang tak becus menembak. Kau takkan bisa jadi pemburu,” kata Adamir.

Jantung Batu

Akhirnya aku berjalan kaki dari kantor menuju rumah. Untungnya jarak antara kantor dan tempatku tinggal tidak begitu jauh. Dan saat berjalan pulang, kakiku tidak sengaja tersandung sebuah batu seukuran kepalan tangan orang dewasa. Ketika…

Mat Colak

Dia kerap memaksa orang-orang menyerahkan uang yang diistilahkannya sebagai pajak keamanan. Apabila menolak, maka lapaknya dihancurkan, dagangannya dijarah, dan jika berani melawan, dia pun tak segan main tangan.