BUAH NANAS JUMBO BRIPKA TRY ASIH
Mengisi waktu luangnya sebagai petugas Bhabinkamtibmas di desa Murtigading, Sanden, Bantul, Yogyakarta, Bripka Try Asih sejak beberapa tahun ini membudidayakan nanas bagong. Buah tropis berukuran besar ini bisa tumbuh sempurna dalam pot…