Setelah melalui sejumlah proses cukup penting dan ketat, akhirnya Pemprov Sultra berhasil menerima sertifikat penetapan WBTB Indonesia asal Provinsi Sultra, yang diserahkan oleh Direktur Jenderal Kebudayaan, Kemendikbudristek RI, Hilmar…
Sandang, pangan dan papan, kata dia pada dasarnya tidak terpisahkan. Ketiganya membentuk kesatuan hidup manusia. Sandang tidak hanya soal pakaian, tetapi juga soal hidup yang baik. Pangan tidak hanya soal makanan dan minuman, tetapi juga…
Peluncuran Atraksi Budaya Prajurit Solo dilaksanakan pada 6 November 2021 di Kamandungan–Keraton Surakarta. Acara diluncurkan langsung oleh Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Angela Tanoesoedibjo, didampingi Wali Kota Surakarta…
Direktur Pembinaan Tenaga dan Lembaga Kebudayaan, Judi Wahjudin di Magelang, Senin mengatakan Ditjen Kebudayaan mendapat amanah untuk meningkatkan tata kelola di kawasan Borobudur, baik Candi Borobudur sebagai warisan dunia maupun…
“Saya banyak mendapat laporan dari kawan-kawan pelaku dan pegiat seni dan budaya di Kota Bekasi perihal draf Perda seni budaya yang tiba-tiba sudah jadi. Semua merasa tidak pernah dilibatkan dalam pembahasan Perda tersebut dan…