Lembutnya Choipan, Kue Berbahan Beras Isi Sayuran Khas Bangka
Kue choipan merupakan salah satu jajanan pasar yang kerap dijumpai di Teluk Betung, Bandarlampung. Wilayah pesisir yang sebagian ditinggali oleh warga asal pulau Bangka sejak puluhan tahun silam itu, memberi warna kekayaan kuliner…