Hendra/Ahsan Kembali Masuk Daftar Pelatnas
Pebulutangkis ganda putra peringkat dua dunia, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan, kembali ke Pelatnas PP PBSI. Nama mereka tercantum di dalam daftar 105 atlet, yang dipanggil masuk ke pemusatan latihan tahun depan.