Diskominfo DIY Gencarkan Tangkal Hoaks Virus Corona
"Kami harap teman-teman pranata humas bisa menangkal berita hoaks soal COVID-19 dengan konten-konten positif," kata Kepala Diskominfo DIY, Rony Primantoro, dalam acara Bimbingan Teknis Peningkatan Kompetensi dan Diseminasi Informasi Tentang…