Tim DVI Polri Identifikasi 8 Jenazah Korban Kebakaran Lapas Tangerang
"Hari Senin kembali Tim DVI berhasil mengidentifikasi delapan jenazah, satu di antaranya warga negara asing, yaitu Portugal," kata Kabag Penum Divhumas Polri, Kombes Pol Ahmad Ramadhan, di RS Polri Kramat Jati, Jakarta Timur, Senin…