Browsing Tag: "ekspor"

ekspor

Ekspor-Impor Kaltara Surplus 421,74 Juta Dolar AS

SAMARINDA --- Neraca perdagangan luar negeri di Provinsi Kalimantan Utara periode Januari-Juni 2017 mengalami keuntungan (surplus) sebesar 421,74 juta dolar AS setara dengan Rp5,6 triliun (kurs 1 dolar AS=Rp13.300). "Surplus perdagangan…

Salak Sleman Siap Diekspor ke Selandia Baru

SLEMAN - Salak pondoh, komoditas unggulan Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, siap merambah pasar Selandia Baru setelah negara tersebut menjalin kerja sama dengan Asosiasi Petani Salak Sleman, Prima Sembada. "Kami telah…

Sulut Ekspor Tepung Kelapa ke Inggris

MANADO --- Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) mengekspor tepung kelapa ke Inggris pada awal Agustus 2017, menyusul permintaan cukup tinggi dari negara tersebut. "Tepung kelapa yang diekspor ke Inggris pada awal Agustus 2017 sebanyak 26 ton…

Kementan Ingatkan Kesiapan Kalbar Ekspor Beras

PONTIANAK --- Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian, Kementerian Pertanian (Kementan) Momon Rusmono mengingatkan berbagai pihak terkait rencana ekspor beras dan jagung dari Kalimantan Barat. "Kalimantan Barat merupakan…

Bali Ekspor Perabot Rumah Meningkat 15,23 Persen

DENPASAR - Bali menghasilkan devisa sebesar 3,848 juta dolar AS dari pengapalan mata dagangan perabot dan penerangan rumah selama bulan Mei 2017, meningkat 510.100 dolar AS atau 15,28 persen dibanding bulan sebelumnya tercatat 3,337 juta…