Kepala Penerangan Korem 083/Baladhika Jaya, Mayor Inf. Prasetya, H.K., mengatakan beberapa personel TNI disiagakan di Dusun Bondeli, Desa Sumber Wuluh, Kecamatan Candipuro, Lumajang, yang merupakan area yang berbatasan langsung dengan…
Gempa vulkanik yang berkaitan dengan letusan, guguran, embusan asap kawah, aktivitas magma serta aktivitas tektonik tercatat satu kali gempa letusan/erupsi, 15 kali gempa guguran, 23 kali gempa embusan, empat kali tremor harmonik, dan dua…
"Sampai hari ke tujuh, untuk total korban meninggal sampai sekarang ada 45 orang. Jadi, hari ini ada tambahan dua orang korban lagi dari Desa Renteng," ujar Irwan, dalam konferensi pers secara daring yang diikuti dari Jakarta, Jumat…
"Bahkan, ada korban yang alami luka bakar sampai 80 persen. Karena itu, ini sedang kami perhatikan secara khusus untuk korban-korban ini yang terbakar," kata Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK),…
Menteri Sosial (Mensos), Tri Rismaharini, mengunjungi lokasi bencana letusan Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, untuk memastikan terdistribusinya bantuan logistik dan meninjau kesiapan dapur umum untuk memenuhi kebutuhan…