Tri Adhianto : Menjaga kerukunan umat beragama sangat penting
Hal itu mengandung ajaran-ajaran yang moderat, seimbang dan lurus, menyeimbangkan antara urusan dunia dan akhirat, sebagai pemersatu umat yang berbeda-beda, baik dari segi keagamaan, suku dan adat istiadat