Praveen/Melati ke Perempat Final French Open 2021
Ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, melangkah ke perempat final French Open 2021, seusai menang susah payah atas pasangan India, Satwiksairaj Rankireddy/Ashwini Ponnappa.