Bandarlampung Atasi Banjir dengan Grebek Sungai Sepekan Sekali 26 Mar 2021 Dengan mengeruk ataupun membersihkan sungai dari sampah dan sedimen yang menumpuk aliran air saat hujan dapat mengalir dengan baik.