Tuan Rumah Dominasi Raihan Emas Hari Pertama Panahan Peparnas Papua
Tuan rumah, mendominasi perolehan medali emas laga perdana cabang panahan Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) XVI Papua, yang berlangsung di Arena Panahan, Kampung Harapan, Distrik Sentani Timur, Jayapura, Senin (8/11/2021).