"Dengan kunjungan langsung ke tempat pelayanan, kami dapat melihat langsung aktivitas pelayanan KB dan program Bangga Kencana, juga mendengarkan keluhan dan harapan masyarakat," katanya.
“Sejak tahun 2019 kami mulai memerangi angka stunting, gizi kurang dan ibu hamil,” sebut Kepala Desa Kajowair, Kecamatan Hewokloang, Kabupaten Sikka, NTT, Silvester Moa saat ditemui di Desa Geliting, Senin (23/8/2021).
Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) mengharapkan para mahasiswa di Indonesia menjadi agen pemutus mata rantai permasalahan stunting (tumbuh kerdil), dengan arahan dari para guru besar universitas negeri maupun swasta.
"Mulai dari menerima estafet kepemimpinan, meletakkan dasar-dasar kebangsaan dan menjadikan negara ini sejajar dengan bangsa-bangsa lain, semua itu dilakukan dengan rendah hati. Tapi, juga hanya menganalogikan dirinya sebagai sebutir pasir.…