Tilang Elektronik Jaring Pelanggar Ganjil-Genap di Gunung Sahari
Kepala Satlantas Polres Metro Jakarta Pusat, Kompol Purwanta mengatakan tidak akan menerjunkan petugas untuk melakukan pengawasan ganjil-genap di Jalan Gunung Sahari karena ruas jalan tersebut sudah dilengkapi kamera tilang elektronik.