Pemerintah Kabupaten Kutai Timur melibatkan forum Rukun Tetangga (RT), dalam pendistribusian bantuan sembako bagi warga yang ekonominya terdampak pandemi COVID-19.
Dinas Pendidikan Kabupaten Kutai Timur, Provinsi Kalimantan Timur memperpanjang program belajar siswa dari rumah yang sudah berjalan kurang lebih satu bulan terakhir, hingga 13 Juni 2020, terkait dengan pandemi virus corona jenis baru…
Dinas Pekerjaan Umum Pemerintah Kabupaten Kutai Timur memastikan, jalan lintas kecamatan, yakni jalan poros Sangatta-Rantau Pulung, telah beroperasi normal.
Puluhan Pedagang Kaki Lima (PKL) di Sangatta, Kutai Timur, ikut berpartipasi pada kegiatan "Bakul Festival" atau ajang promosi kuliner bagi usaha kecil dan menengah (UKM) di wilayah Kabupaten Kutai Timur, Kalimantan Timur.