Wujudkan Reformasi Birokasi, Wapres Minta K/L dan Pemda Lakukan Langkah Strategis
Wakil Presiden Ma’ruf Amin meminta seluruh kementerian dan lembaga pemerintah non-kementerian (K/L) dan pemerintah daerah untuk melakukan langkah-langkah strategis guna mewujudkan reformasi birokrasi.