AC Milan Petik Poin Pertama di Liga Champions Setelah Delapan Tahun
AC Milan, akhirnya memetik poin pertama mereka di Liga Champions, setelah delapan tahun lamanya, lewat hasil imbang 1-1 melawan Porto. Keduanya bertemu dalam pertandingan Grup B di Stadion San Siro, Milan, Italia, Rabu (3/11/2021) waktu…