Kiper veteran asal Spanyol, Pepe Reina, setuju bergabung dengan Lazio dan menandatangani kontrak berdurasi dua tahun, Minggu (23/8/2020). Sebelumnya Pepe membela AC Milan.
Untuk kedua kalinya, Bayern Muenchen, menggasak Chelsea dengan kemenangan besar di Liga Champions. Kemenangan kali tercipta ketika Robert Lewandowski, sukses mengemar dua gol untuk membawa Bayern menang 4-1.
Barcelona sukses mengamankan tiket perempat final Liga Champions, setelah menundukkan Napoli 3-1, dalam pertandingan leg kedua 16 besar Liga Champions yang dimainkan di Camp Nou, Barcelona, Spanyol, Sabtu (8/8/2020) waltu setempat atau…
Gareth Bale dipastikan tidak dibawa serta oleh skuat Real Madrid, untuk pertandingan leg kedua 16 besar Liga Champions melawan Manchester City, yang akan dimainkan Jumat (7/8/2020).
Napoli terancam tak diperkuat kaptennya, Lorenzo Insigne, dalam lawatan ke markas Barcelona untuk pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Camp Nou, Sabtu (8/8/2020) waktu setempat atau Minggu (9/8/2020) WIB.
Bayern Munchen terancam tidak diperkuat bek, Benjamin Pavard, menjelang leg kedua Liga Champions Eropa melawan Chelsea. Pavard disebut-sebut mengalami cedera di pergelangan kaki.
Manajer Barcelona, Quique Setien, mengaku berharap timnya bisa menjamu Napoli, dalam leg kedua babak 16 besar Liga Champions, di Camp Nou. Hal itu menjadi pilihan, ketimbang harus menjalani pertandingan di arena netral.