Bermain Imbang 2-2, Liverpool dan City Berbagi Poin
Liverpool, harus rela berbagi poin setelah ditahan imbang 2-2 oleh Manchester City, dalam lanjutan liga Inggris pekan ketujuh yang digelar di Anfield, Minggu (3/10/2021) malam WIB.
Tren