Browsing Tag: "liga premiere"

liga premiere

Lukaku Cetak Gol, Chelsea Gasak Arsenal 2-0

Gol yang dicetak, Romelu Lukaku, pada penampilan keduanya bersama Chelsea. Dan sebuah gol dari bek, Reece James, membuat The Blues menang 2-0 di kandang seteru sekota London, Arsenal, Minggu (22/8/2021) malam WIB.

Leeds Akhiri Agenda Belanja di Bursa Transfer Musim Panas

Marcelo Bielsa mengatakan, Leeds United, tidak berencana untuk melakukan belanja pemain lagi, dalam jendela transfer musim panas yang masih terbuka hingga akhir Agustus nanti. Leeds, sejauh ini sudah mendatangkan tiga pemain, yakni bek kiri…

City Siapkan Tawaran Rp2,96 Triliun untuk Datangkan Kane 

Manchester City bersiap mengajukan tawaran harga 150 juta pound atau sekira Rp2,96 triliun, untuk mendatangkan Harry Kane di musim panas ini, sebelum jendela transfer ditutup akhir Agustus ini. Jika disetujui, harga tersebut akan membuat…

Saat Bermain di Inter, Romelu Lukaku Merasa Lebih Lengkap  

Pemain Chelsea, Romelu Lukaku, mengaku kini menjadi striker yang lengkap, ketika pemain termahal Chelsea itu melanjutkan kiprahnya di Stamford Bridge. Lukaku, bergabung kembali dengan Chelsea, dalam transfer 98 juta pound atau setara Rp1,9…

West Ham Amankan Tiga Poin dari Kandang Newcastle

West Ham United, bangkit dari ketertinggalan, untuk mengamankan tiga poin dari kandang Newcastle United. Mereka menang 4-2 atas tuan rumah, pada laga pekan pembuka Liga Inggris 2021/22 yang digelar di Stadion St. James' Park, Minggu …

Arteta: Arsenal Hadapi Jendela Transfer Tersulit

Arsenal, saat ini sedang menghadapi proses transfer pemain yang dirasakan sulit. Dan ti Liga Premiere Inggris tersebut diklaim sedang berusaha beradaptasi dengan tuntutan pasar transfer tersulit tersebut. klub London utara itu berusaha…