Honda Hengkang dari F1, Kontrak Verstappen di Red Bull Tidak Terpengaruh
Bos tim Red Bull, Christian Horner memastikan, masa depan Max Verstappen di tim berlogo banteng merah tidak terpengaruh keputusan Honda untuk hengkang dari Formula 1 setelah musim 2021 selesai digelar.