Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyatakan pelaku industri kecil menengah (IKM) menjadi salah satu pihak yang sangat berkontribusi dalam mencatatkan performa positif pada ekspor Indonesia.
"Kta berharap nantinya bisa memaksimalkan momentum tersebut untuk menjadi motor penggerak pemulihan ekonomi dunia akibat pandemi Covid-19," pungkas Menkeu.
Indonesia di Agustus ini akan mendapatkan pasokan stok 77,5 juta dosis vaksin COVID-19. Kedatangan stok tersebut akan sangat mendukung upaya mengejar kekebalan komunitas.
JAKARTA - Pemerintah daerah, diminta mempercepat penyerapan anggaran penanganan COVID-19, dan memaksimalkan potensi daerah guna mendorong pertumbuhan ekonomi nasional.
Selama ini, India telah banyak membantu Indonesia dalam memenuhi suplai vaksin Astra Zeneca yang diproduksi di sana melalui fasilitas multilateral COVAX.