Facebook Hapus Tombol “Like” dari Pages 7 Jan 2021 Facebook Pages hanya akan menampilkan followers dan memiliki umpan berita atau News Feed khusus tempat pengguna dapat bergabung dalam percakapan.