Kasus Covid-19 Melonjak di Bogor, Aparat Gelar Patroli Skala Besar
"Kegiatan patroli skala besar ini dilakukan bersama TNI-Polri yang melibatkan personel gabungan dari Polres Bogor, Kodim 0621, Satpol PP dan BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah), kata Kapolres Bogor, AKBP Iman Imanuddin di Cibinong,…