Browsing Tag: "payudara"

payudara

Masyarakat tak Perlu Takut Periksa Payudara

Sebab, 70 persen pasien terdiagnosis kanker payudara baru memeriksakan diri ke dokter ketika sudah dalam stadium lanjut. Ketika pasien berada dalam stadium lanjut, tingkat keberhasilan penanganan juga makin kecil dan kualitas hidupnya akan…

Kanker Payudara Terus Meningkat di Asia Tenggara

"Pertemuan ini adalah ajang bertukar pikiran, berdiskusi tentang penelitian ilmu pengetahuan dan teknologi, serta bertukar pengalaman dan informasi tentang peningkatan pencegahan, kesadaran dan edukasi tentang deteksi dini kanker payudara,…

Mammomat Revelation, Mesin untuk Deteksi Kanker Payudara

"YKI sangat senang dengan adanya mesin mamografi terbaru untuk meningkatkan pelayanan deteksi dini kanker payudara bagi masyarakat. Hal ini sangatlah penting dimana deteksi dini dapat meningkatkan keberhasilan perawatan kanker payudara pada…

Kanker Meningkat, Butuh Pencegahan dan Deteksi Dini

GLOBOCAN 2020, mencatat estimasi kejadian kanker di Indonesia pada 2020 mencapai 396.914 kasus baru dan sebanyak 234.511 kematian akibat kanker. Sementara, para ahli dari Lembaga Riset Kanker di Inggris menemukan bahwa kebanyakan kanker…

Tingginya Kasus Kanker Payudara karena Ketidakpahaman

"Kasus yang paling sering terjadi adalah pasien pengidap kanker payudara datang dengan tingkat lanjut, dengan stadium 3 atau stadium 4 yang sudah mengalami metastasis yang meluas lebih dari payudara, dan kelenjar getah bening terdekat.…

Deteksi Dini Cegah Kanker Payudara Stadium Awal

Terutama informasi terkait deteksi dini kanker payudara, dengan melakukan periksa payudara sendiri atau sadari. Hal ini dapat dilakukan pada hari ke tujuh hingga ke sepuluh dari menstruasi setiap bulannya.

Tak Bisa Pakai KS, Malik Berharap Bantuan Berobat Istrinya

Malik, hanya mengandalkan Kartu Sehat (KS) berbasis NIK milik Pemkot Bekasi. Sementara oleh Rumah Sakit Umum Kota Bekasi istrinya Enih Nasiran (38) harus menjalani perawatan lebih lanjut dengan dirujuk ke salah satu Rumah Sakit di Jakarta.