Walikota Semarang Hendrar Prihadi menjajaki peluang kerja sama dengan perusahaan EnEco dari Vancouver, Kanada. Kerjasama yang diincar adalah dalam bidang pengolahan sampah.
BANDUNG --- Pemerintah Kota Bandung melalui PD Kebersihan membangun Tempat Pembuangan Sampah Sementara Terpadu (TPST) dengan memanfaatkan teknologi biodigester, mesin pres, dan tempat pemilahan sampah anorganik di Tegalega, Kota Bandung.…
JAKARTA --- Pembangunan fasilitas pengolahan sampah DKI Intermediate Treatment Facility (ITF) Sunter, Jakarta Utara yang dahulu digagas era Fauzi Bowo atau Foke bisa dimulai kembali.
Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Salahudin Uno…
BANDUNG – PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Barat mendukung edukasi pengelolaan sampah untuk anak sekolah. Kegiatannya dilakukan melalui Program Bina Lingkungan PLN Peduli dalam kegiatan Gembira Bersama Kelola Sampah Menuju Hidup Bersih dan…
YOGYAKARTA --- Masyarakat Desa Potorono, Banguntapan, Bantul masih memegang teguh budaya gotong royong. Hal itu diwujudkan dengan menjaga kondisi lingkungan sekitar secara bersama. Salah satunya dalam menjaga kebersihan saluran irigasi di…
BEKASI - Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bekasi mengimbau masyarakat untuk lebih peka memanfaatkan sampah menjadi peluang usaha.
Pengelolaan sampah merupakan kegiatan yang disebut sebagai usaha tanpa modal.
"Ini sebenarnya usaha tanpa…