Penghujan Hambat Pengeringan Ikan Asin-Teri Rebus di Bakauheni 7 Jan 2020 Saat kemarau proses pengeringan ikan asin dan teri hanya butuh waktu maksimal dua hari. Satu hari bisa memproduksi sekitar 1 hingga 3 ton bahan baku ikan asin dan teri.