"Tantangan ini terasa Lebih berat di tengah wabah Covid-19 sekarang ini, yang sudah dipastikan akan memangkas pertumbuhan perekonomian kita," tukas Piter.
Anggota Komisi XI DPR, Ecky Awal Kurniawan, menginginkan situasi perekonomian dalam negeri jangan sampai bergantung kepada kemampuan pemodal asing karena dampaknya tidak baik terhadap kestabilan ekonomi nasional.