"Pertemuan tersebut telah menyepakati berbagai potensi kerja sama baru terkait studi dan penelitian mengenai dampak dari arus dan perubahan permukaan laut terhadap lingkungan pesisir sebagai pengaruh dari perubahan iklim," ujar Kepala Pusat…
Kota Surabaya menjadi tuan rumah pertemuan Internasional Kota Layak Anak yang digelar United Nations Children's Fund (UNICEF). Acara akan digelar pada 6-8 Mei 2018.