Hasil Pilkada Kota Banjarmasin Kembali Digugat ke MK 7 Mei 2021 Pemungutan suara ulang (PSU) di tiga kelurahan di Banjarmasin Selatan pada 28 April 2021, digugat ke Mahkamah Konstitusi (MK).