Browsing Tag: "Ponorogo"

Ponorogo

Alami Kekeringan, Petani Jagung Khawatir tak Panen

PONOROGO - Memasuki bulan September, beberapa petani jagung di Desa Jetis, Kecamatan Jetis, khawatir tidak bisa panen. Pasalnya, di penghujung musim kemarau ini sumber air sudah menipis. Sehingga pasokan air pun berkurang drastis. Hal…

Genitri, Tidak Hanya Aksesoris tapi Juga Jadi Obat

KEDIRI --- Biji buah jenitren/rudraksha atau yang biasa disebut Genitri (Elaeocarpus serratus) berlimpah di Desa Kedawung, Kecamatan Mojo, Kabupaten Kediri. Biji buah ini dimanfaatkan oleh Indarwati (36 tahun) untuk membuat aksesoris.…

Ban Bekas Pembawa Rezeki

PONOROGO --- Ban bekas mobil yang sudah tidak terpakai, dimanfaatkan betul oleh Warga Keniten, Ponorogo. Di tangan pria usia 40 tahun ini ban bekas itu disulap menjadi kursi cantik dan layak dijual. Usaha yang dijalaninya sejak 1982 lalu…

Harga Cabai Merah Besar di Tingkat Petani Anjlok

PONOROGO --- Petani cabai merah besar di Ponorogo mengeluhkan rendahnya harga jual di tingkat petani. Untuk satu kilogram cabai merah besar hanya dihargai Rp7 ribu. Padahal dengan harga jual seperti itu, petani yakin tidak bisa balik modal.…

Akibat Cuaca Ekstrem, Petani Tembakau Ponorogo Gagal Panen

PONOROGO --- Sejumlah petani tembakau di Ponorogo sepertinya harus gigit jari. Pasalnya, sejak awal  2017 ini mereka mengaku rugi akibat gagal panen. Mereka menuding perubahan cuaca ekstrem membuat tanaman tembakau miliknya jadi tidak…

Pemkab Ponorogo Tanam 20 Ribu Bibit Karet

PONOROGO --- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ponorogo, Badan Lingkungan Hidup Provinsi Jawa Timur, PT Semen Indonesia, PT Semen Gresik bersama perangkat Desa Bengkering, Kecamatan Pulung, Kabupaten Ponorogo menggelar acara menanam 20 ribu…