Browsing Tag: "Ritus"

Ritus

Sulitnya Membuat Digitalisasi Budaya di Sikka

Tantangan sinergisitas di dalam tim sangat besar karena satu produk database budaya harus melalui pendataan yang valid dan harus dikerjakan secara komunal sehingga perlu dibentuk tim.

13 Warisan Budaya tak Benda di Sumbar Perlu Dilestarikan

"Jadi betul Selasa lalu itu kita di Pemprov Sumatera Barat menerima penghargaan dari Kemendikbud. Sebenarnya cukup banyak yang kita usulkan untuk ditetapkan jadi Warisan Budaya Tak Benda ini. Tapi setelah melakukan berbagai seleksi dan…

Masyarakat Lewolema Lestarikan Adat Ritus Api

LARANTUKA - Ritus Api biasa dilaksanakan masyarakat adat di kecamatan Lewolema, saat pembersihan kebun baru, sekaligus membakar ranting-ranting dan dahan kayu, serta rumput yang ada di kebun adat.

Tabak Waning, Proses Membuat Gendang Khusus Gren Mahe

“Waning atau gendang adat tersebut dibuat dari kulit kambing yang disembelih saat ritual adat di Mahe. Gendang ini hanya dikerjakan oleh anak suku atau warga dari suku Lewar, yang merupakan salah satu dari empat suku asli Mahe Kringa, yang…

Ritual Widin Tana, Mengantar Hewan Kurban Menuju Mahe

Hewan utama yang dijadikan persembahan atau kurban kepada wujud tertinggi (Amapu) dihiasi dengan kain tenun, dan didandani atau dirias sebaik mungkin. Kambing ini lalu diarak dengan dipimpin kepala suku, diikuti segenap anak suku dari empat…

Gren Mahe, Ucapan Syukur Etnis Tana Ai Mahe Kringa

“Ritual adat Gren Mahe ini diadakan di Mahe Kringa, yang terdiri dari empat suku, yakni suku Kringa, Liwu, Lewar dan Aur. Ritual dilaksanakan di Mahe, tempat pemujaan dan pelaksaan ritual adat,” sebut Laurensius Rogan Liwu Tana Puan, atau…