PSM Makassar Gulung Persebaya Surabaya 3-1
PSM Makassar, sukses mengalahkan Persebaya Surabaya 3-1, pada laga pekan ketiga Liga 1 musim kompetisi 2021/2022. Pertandingan digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Sabtu (18/9/2021) malam.