Browsing Tag: "Sirkuit"

Sirkuit

Penonton Mulai Berdatangan di Sirkuit Mandalika

Berdasarkan pantauansejak pukul 09.00 WITA di parkir barat, di Bazar Mandalika, yang menjadi titik lokasi penjualan dan pengambilan tiket, sudah dipadati penonton. Tak hanya itu, di tempat ini juga berdiri lokasi tes antigen.

NTB Agendakan Ritual Doa Untuk Acara di Sirkuit Mandalika

"Jadi yang nampak dan tidak nampak kita antisipasi. Salah satunya dengan menggelar doa bersama di Masjid Nurul Bilad Mandalika," kata Gita usai mengikuti "Final Check Meeting" perhelatan Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) 2021, World Superbike…

Sirkuit Mandalika Terbuka Untuk Gelaran Formula 1

Pengerjaan aspal trek telah selesai pada pertengahan Agustus dan MGPA selaku promotor Grand Prix Mandalika masih memiliki pekerjaan rumah menyelesaikan unsur pendukung, seperti pagar pembatas luar dan dalam, pusat medis, tenaga kesehatan…

Sirkuit Mandalika Tuan Rumah Tes Pramusim MotoGP

Sirkuit Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara Barat, bakal menjadi tuan rumah tes pramusim MotoGP yang dijadwalkan pada 11-13 Februari tahun depan, demikian kalender pramusim provisional MotoGP yang dirilis pada Jumat (27/8/2021).

Bottas Tercepat di FP1 GP Belgia

Sementara pemuncak klasemen sementara Lewis Hamilton mendapati awal akhir pekan yang kurang ideal setelah ia bercokol ke peringkat 18 di sesi latihan pertama, akibat terhalang pebalap Williams Nicholas Latifi ketika sang pebalap Mercedes…